Cara Mudah Mendownload Video dan Subtitle Pada Youtube

Siapa disini yang gak tau, gak kenal, atau gak pernah liat Youtube, yap Youtube adalah situs website yang berisikan video dari belahan dunia manapun entah isi nya cuplikan Video trailer, Musik, tutorial, atau bahkan film yang di upload oleh seorang youtuber. 

Nah youtube sendiri dapat di akses dengan sangat mudah entah lewat Smarthpone, Tablet, PC Dekstop, Laptop dengan bantuan Aplikasi Youtube atau Aplikasi browser Seperti Goole Chrome, Mozila Firefox, Opera mini, Ethernet Explorer dan dll. 

Seperti judul postingan saya di atas saya bakal ngasih tips sederhana bagaimana mendownload Video dan Subtitle nya agar dapat di putar secara offline tanpa bantuan aplikasi youtube. Karna memang aplikasi youtube sendiri di khususkan untuk mempermudah pengguna untuk mengakses konten video yang ada di dalamnya dan menyimpannya secara offline agar lebih hemat kuota. 

Alih-alih menghemat kuota justru kuota saya terkuras sedik demi sedikit karna setiap kali membuka aplikasi hanya untuk melihat kembali konten video, ya Kalo paket data internet gak di matiin yasudah itu terus terjadi karna kalo kalo saya matiin pesan dari Wa, Line dan kawan juga ikut mati, malesin juga kan.

Nah sulusinya di download mengunakan aplikasi browser, kalo di smathpone atau Tablet mungkin enaknya pake Opera Mini, Uc Browser dan dll nah kalo di PC atau Laptop enaknya ya Pake Google Chrome, Mozila Firedox dan dll cara cukup mudah berikut ulasannya.

Cara Mendownload Video Pada Youtube :

1. Kunjungi Situs Youtube cari video yang ingin kalian download

Cara Mudah Mendownload Video dan Subtitle Pada Youtube

2. Copy url link dari video tersebut

Cara Mudah Mendownload Video dan Subtitle Pada Youtube

3. Kunjungi Situs y2mate.com

Cara Mudah Mendownload Video dan Subtitle Pada Youtube

4. Langsung Pastekan url link di bagian box pencarian y2mate

Cara Mudah Mendownload Video dan Subtitle Pada Youtube

5. Setelah video ditemukan, langsung pilih Resolution yang kalian inginkan

Cara Mudah Mendownload Video dan Subtitle Pada Youtube

6. Setelah terdownload Video akan berformat .MP4

Cara Mudah Mendownload Video dan Subtitle Pada Youtube

Yang menarik dari situs Y2mate adalah bukan hanya menyediakan download untuk video beresolution FullHD berformat MP4 saja namun juga menyediakan download untuk mp3 dan audionya saja. Ok, tahap selanjutnya adalah mendownload subtitle dari video tersebut.

Cara Mendownload Subtitle dari Video Youtube :

1. Cara nya masih sama kunjungi situs Youtube dan Copy url link dari Video tsb.

Cara Mudah Mendownload Video dan Subtitle Pada Youtube

2. Kunjungi Situs downsub.com

Cara Mudah Mendownload Video dan Subtitle Pada Youtube

3. Langsung Pastekan url link di bagian box pencarian downsub

Cara Mudah Mendownload Video dan Subtitle Pada Youtube

4. Setelah Subtitle video ditemukan, langsung pilih Bahasa yang kalian inginkan

Cara Mudah Mendownload Video dan Subtitle Pada Youtube

5. Sebelum mendownload pilih fomat file .SRT


Yang menarik dari situs Downsub adalah bukan hanya menyediakan format file .SRT namun juga .TXT dan juga otomatis menyediakan banyak bahasa terutama bahasa inggris dan indonesia.

Cara Melakukan Play Video dan subtitle agar otomatis terpasang :

1. Setelah Video dan Subtitle telah terdownload letakan di dalam Folder yang sama lalu Rename atau namai file Video dan Subtitle sama percis yang berbeda hanya format filenya nya saja yaitu .MP4 dan .SRT

 

2. Lalu Play menggunakan pemutar aplikasi apapun entah di Smarthpone, PC atau Laptop kalian maka pada saat Video terplay maka subtitle akan ikut tampil bersamaan

Cara Mudah Mendownload Video dan Subtitle Pada Youtube Cara Mudah Mendownload Video dan Subtitle Pada Youtube

Cara nya memang kelihatan cukup Panjang namun setelah di coba cukup sederhana dan simpel kok, saya rasa cukup sekian tips Cara Mudah Mendownload Video dan Subtitle Pada Youtube, Semoga informasinya bermanfaat.